Portugal Sukses Juara Piala Eropa 2016

 on Monday, July 11, 2016  

Portugal Sukses Juara Piala Eropa 2016 - Sahabat blog Media Cetak Masa Kini pada pertemuan kali ini akan membahas drama sepak bola terbaik di daratan Eropa yang di kenal denga Piala Eropa pada tahun ini laga Final Piala Eropa 2016 mempertemukan kuda hitam Portugal vs Prancis yang di gelar di kandang Prancis sebagai tuan rumah ajang terakbar tahun ini.


Laga pertemuan Portugal vs Prancis menjadi sorotan media di seluruh dunia ini menjadi pertemuan untuk ke sekian kali di ajang resmi namun sang kuda hitam Portugal belum pernah meraih kemenangan saat bertemu Prancis namun semangat juang team Portugal mampu menjadi bukti walaupun di ajang kualifiaksi harus terseok-seok namun tetap mampu ke final,Prancis yang sukses ke final dengan kemenangan-kemenangan yang meyakinkan menjadi kan tuan rumah menjadi favorit meraih gelar juara di ajang ini namun sayang dewi fortuna kali ini berpihak ke Portugal walaupun sang bintang Cristiano Ronaldo harus keluar karena cidera setekah di tekel oleh Payet di babak pertama namun semangat juang sang kuda hitam Portugal terusmenjadi.

Portugal Sukses Juara Piala Eropa 2016

Pertandingan babak pertama hingga babak kedua sering sekali terjadi pelanggaran keras yang mengakibatkan banyaknya kartu kuning pada laga ini hingga babak tambahan waktu saja 10 kartu kuning muncul pada laga ini serangan kedua negara silih berganti namun hingga babak kedua usai tidak satu gol pun tercipta dan harus di lakukan babak tambahan waktu,petaka pun akhirnya terjadi di menit ke 109 pemain pengganti team Portugal membuat kubu tuan rumah terdiam setelah Eder merobek gawang tuan rumah skor berubah 1-0,dengan berhasilnya Portugal unggul permainan semakin panas dan sering terjadi pelanggaran dan peluang-peluang yang di ciptakan Portugal membuat lini belakang tuan rumah Prancis kocar-kacir alhasil hingga pertandingan babak tambahan usai tuan rumah tidak mampu menyamakan kedudukan dan Portugal berhasil meraih tahta tertinggi di ajang Piala Eropa 2016.

Dengan hasil ini akhirnya Portugal sukses menjadi jawara di benua Eropa mengalahkan team-team besar di ajang ini,kesuksesan ini menjadikan sang bintang Cristiano Ronaldo menjadi pemain dan bintang sukses di tahun ini mengalahkan sang rifalnya Messi yang gagal di Copa America,sedang Eder pemain pencetak gol dan membawa negara juara di pastikan akan menjadi pemain bintang dan akan di lirik klub-klub terbaik Eropa,dengan hasil kekalahan ini menjadi pilpahit bagi kubu tuan rumah Prancis yang gagal di final Piala Eropa.

Demikian ulasan Portugal Sukses Juara Piala Eropa 2016 tetap semangat dan toton terus ajang sepak bola terbaik Eropa jangan lupa baca artikel ini Prediksi Jerman,Prancis,Portugal,Wales Juara Piala Eropa 2016 bravo blog Indonesia.

   

Portugal Sukses Juara Piala Eropa 2016 4.5 5 Media Cetak Masa Kini Monday, July 11, 2016 Portugal Sukses Juara Piala Eropa 2016 - Sahabat blog Media Cetak Masa Kini pada pertemuan kali ini akan membahas drama sepak bola terbai...


No comments :

Post a Comment

Jangan melakukan SPAM di blog ini

Powered by Blogger.
J-Theme